Postingan

Menampilkan postingan dari Februari, 2019

Tutorial Membuat Hotspot Di Windows 7 Dengan CMD

Gambar
Cara membuat hotspot di windows 7 menggunakan CMD - Sebenarnya di windows 10 ada fitur hotspot mobile dimana kita bisa membagikan koneksi internet dan membuat hotspot tanpa harus menggunakan CMD atau Command Prompt. Tapi kali ini kita akan membuat hotspot di windows 7 menggunakan cmd karena di windows 7 ini tidak di sediakan fitur mobile hotspot seperti di windows 10. Banyak dari kalian yang tidak mengetahui bahwa sebenarnya laptop itu bisa dijadikan sebagai hotspot asal laptop tersebut mendapatkan akses internet. Dengan adanya hotspot ini kita bisa berbagi akses internet kepada user lain yang menggunakan smartphone, tablet ataupun laptop. Untuk cara membuat hotspot di laptop sangatlah mudah, bahkan dapat dilakukan tanpa software apapun, cukup melalui tool CMD bawaan windows. Untuk membuat hotspot sendiri di laptop, kita memanfaatkan fitur dari windows yang bernama hosted netword. Dengan hosted network ini, kita bisa berbagai file atau koneksi internet tanpa perlu menggunakan software